Selasa, 2008 Mei 06
Melanjutkan artikel “tanya” kemarin …
Saya mendapat pertanyaan menarik dari ibu Evi di milis profec...
Pertanyaanya singkat dan dalam ...
Bagaimana caranya melahirkan pertanyaan jika tidak tahu apa yang harus ditanyakan?
Saya terpekur beberapa menit...
... memikirkan beberapa pertanyaan lain yang senada yang timbul ...
Bagaimana ya caranya melahirkan tulisan jika tidak tahu apa yang harus ditulis?
Bagaimana ya caranya mengerjakan jika tidak tahu apa yang harus dikerjakan?
Walau berbeda, tapi kelihatannya hampir sama ya dengan pertanyaan ibu Evi ...
Jawabannya sebenarnya sangat sederhana, yaitu: cari tahu ...
Semua pertanyaan selalu dimulai dari keingin-tahuan, jadi ada baiknya kita awali dengan mencari tahu dulu, apa sebenarnya yang kita ingin tahu ...
See You At The Top,
Johny Rusly
Your Success Partner
www.1000hari.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar