Seorang pendengar radio bertanya kepada Pak Mario Teguh;
Apa yang harus ia lakukan, ketika ditunjuk menduduki jabatan yang lebih tinggi?
Apa yang harus ia lakukan, ketika ditunjuk menduduki jabatan yang lebih tinggi?
Dan, sang Gurupun dengan indah menjawab;
“Mulailah dari tidak pantas,
buat diri Anda menjadi pantas,
kemudian menjadi tidak pantas lagi”.
[Mario Teguh]
Arti yang terkandung dalam kalimat penuh makna tersebut adalah:
Dalam setiap pekerjaan, apapun jabatan Anda saat ini, Anda harus segera menjadi qualified (menjadi pantas!). Setelah itu, dengan kecepatan tinggi lampauilah pekerjaan itu dengan menjadi over-qualified (menjadi tidak pantas lagi) dan bersiap untuk naik ke jenjang berikutnya.
“Jangan pernah berharap pekerjaan Anda menjadi lebih mudah,
berharaplah Anda yang menjadi lebih pintar”
[Jim Rohn].
So, segera buat diri Anda tidak pantas lagi…!!!
Kejarlah Bintang….. !!!
See You At The Top,
0 komentar:
Posting Komentar